Mahir

Inspirasi konten 3D/AR di bawah ini berfokus pada eksplorasi fitur AR lanjutan, serta penerapan konsep yang membutuhkan pemahaman teknis dan kreatif yang lebih mendalam. Gunakan inspirasi ini sebagai acuan untuk menciptakan pengalaman 3D/AR yang lebih imersif, baik dari segi visual, alur interaksi, maupun pemanfaatan fitur yang ada di Editor Assemblr EDU. Kamu dapat bereksperimen dengan fitur-fitur lanjutan, mengombinasikan berbagai elemen 3D, serta merancang proyek AR yang lebih kompleks dan detail melalui visual coding.

Jika kamu masih belum memahami dasar pembuatan proyek AR atau merasa perlu mengulang konsep awal, kamu bisa mengakses laman ini sebagai panduan bagi pemula arrow-up-rightsebelum melanjutkan ke ide-ide yang lebih kompleks dan menantang.

Tutorial AR/3D dengan Basic Interactivity

Tutorial AR/3D dengan Advance Interactivity 'Visual Code'

circle-info

Kamu juga bisa melakukan eksplorasi 'AR/3D dengan Visual Code' untuk membuat project dengan interaksi yang lebih kerenarrow-up-right, seperti: 1. Game interaktif 2. Simulasi konsep 3. Kuis interaktif

Last updated